
Setiap kita membeli gadget android yang baru, biasanya disertai dengan aplikasi bawaan gadget, apalagi jika gadgetnya bundling atau kerjasama dengan salah satu provider operator, aplikasi yang diselipkan juga biasanya banyak. Terkadang kita tidak memerlukan aplikasi aplikasi tersebut, sehingga sebenarnya akan menyita storage gadget yang...